Cara menghapus file yang tidak dapat dihapus
19.39
By
Unknown
0
komentar
DELETE AN UNDELETABLE FILE
Ketika kita sedang ingin menghapus file yang sudah tidak kita perlukan lagi, mungkin beberapa diantara dari kita pernah mengalami File yang akan kita hapus tersebut tidak bisa dihapus / di DELETE.
Bagaimana cara menghapus File tersebut ?? Ikuti langkah-langkah berikut ini..
1. Buka “Command Prompt” atau “cmd”. Biarkan Command Prompt terbuka
2. Tutup semua aplikasi atau program yang sedang dibuka kecuali Command Prompt tadi
3. Buka Task Manager. Masuk ke Tab End Process
4. Setelah masuk ke Tab End Process, klik kanan explorer.exe dan pilih End Process
5. Biarkan Task Manager tetap dalam keadaan terbuka
6. Kembali ke Command Promt. Tempatkan pada directory tempat file anda yang tidak bisa di DELETE. Misal : C:\
7. Kemudian ketikkan DEL <namafile> where <namafile>. Kemudian tekan ENTER. Dan file akan terhapus..
8. Kemudian kembali ke Task Manager. Klik New Task. Ketikkan Explorer.exe untuk mengembalikan tampilan seperti semula.
0 komentar: